Persiapan Penyusunan Alokasi Anggaran
PA Bwi News 15.09.2021
Sebagai tindak lanjut Surat Bersama Menteri Perencanaan dan Pembangunan Nasional/Kepala Bappenas dan Menteri Keuangan perihal pagu Anggaran Kementrian/Lembaga Penyelesaian Rencana kerja dan Anggaran Kementrian/Lembaga tahun Anggaran 2022 dan surat Menteri Keuangan perihal Perubahan Pagu Anggaran Tahun Anggaran 2022, Kasubag PTIP, Kasubag Umum & Keuangan serta Staff/Operator Keuangan PA Banyuwangi mengikuti Zoom Meeting pada pukul 09.00 WIB s/d selesai di Ruang Kesekretariatan PA Banyuwangi.