Upacara Penurunan Bendera Merah Putih
PA Bwi New 17-08-2021
Pada hari Selasa 17 Agustus 2021, Ketua, Wakil Ketua, Panitera Pengganti, Hakim dan Pegawai PA Banyuwangi mengikuti Upacara Penurunan Bendera Merah Putih secara Virtual.
Kegiatan berlangsung mulai pukul 16.00 WIB s/d selesai di Media Center PA Banyuwangi.
Beberapa Pegawai Pa Banyuwangi juga mengikuti upacara melalu live streaming di rumah masing-masing.